
Vina Lestari Riyandini., MT mendapatkan gelar Master Teknik pada Prodi Teknik Lingkungan Institute Teknologi Bandung pada tahun 2019. Sebelumnya Vina mendapatkan gelar Sarjana pada Prodi Teknik Lingkungan Universitas Riau tahun 2015. Vina memulai karir sebagai dosen muda di Program Studi Teknik Lingkungan Sekolah Tinggi Teknologi Industri (STTIND). Vina ahli dalam bidang pencegahan dan pengendalian pencemaran lingkungan. Penelitian yang diajukan untuk meraih gelar Master adalah penelitian dalam bidang pemulihan tanah tercemar merkuri dengan Soil Washing. Vina mendapatkan kesempatan menjadi anggota tim dalam pembuatan Regulasi Penghapusan Merkuri di Indonesia dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Pada Prodi Teknik Lingkungan STTIND Vina mengampu beberapa mata kuliah seperti Plambing dan instrument, Daur Ulang Limbah, Manajemen Lingkungan, Mekanika Tanah, Laboratorium Lingkungan.
1 komentar
Jurnal Prajaiswara, Minggu, 13 Nov 2022
salam hangat dari provinsi jambi, Jurnal Prajaiswara
bams